Posts

Showing posts with the label Titi Rajo Bintang

Titi Rajo Bintang Salut Agnes Monica Bisa "Kalahkan" Haters

Image
Keinginan Titi Rajo Bintang untuk bisa ngedrum bareng Agnes Monica akhirnya terlaksana di acara "Harmoni" SCTV yang dihelat di Balai Sarbini, Jakarta Selatan, Jumat (6/12) malam.    "Bangga bisa duet sama Agnes. Sebenarnya dari dulu sudah pengen, tapi jadwalnya belum bisa. Hari ini kebetulan pas," ungkapnya.      Sebagai sahabat, Titi mengaku sangat mengidolakan Agnes. Dia merasa salut dengan pelantun lagu "Matahariku" itu, karena bisa menjawab keraguan banyak orang dengan karya yang luar biasa.     "Agnes sekarang tambah maju, luar biasa, walaupun banyak haters . Dia punya usaha luar biasa sampai bisa go international. Kalau dibandingkan yang dulu, grafiknya tinggi banget," tutur mantan istri Wong Aksan itu.     Kesuksesan Agnes, lanjut Titi, sedikit banyak cukup mempengaruhi karirnya. Dia jadi semakin terpacu, untuk membuat karya sehebat Agnes.

Konser Agnes Monica Tanpa 'Coke Bottle'

Image
Konser Harmoni Agnes Monica , bertajuk "My Agnez mo",  Jum'at, 6 Desember 2013 terbilang sukses. Membawakan delapan lagu pilihan, penyanyi berusia 27 tahun tersebut membuat seluruh penonton berdecak kagum. Namun ada lagu yang tak dibawakan oleh Agnes Monica, yakni Coke Bottle . "Memang sengaja tidak dibawakan,” kata Agnes di Balai Sarbini seusai konser.  “Tunggu saja, sebentar lagi juga akan ada pengumumannya. Cuman yang pasti, kami ada alasan khusus yang tidak bisa aku utarakan, kenapa aku tidak membawakan lagu Coke Bottle malam ini." Coke Bottle merupakan lagu internasional Agnes Mo. Ini single lagu internasional terbaru Agnes yang berkolaborasi dengan Timbaland.  Di antara puluhan karyanya, Agnes memilih lagu Shut Em Up , Flying High , Paralyzed , Muda , Karena Ku Sanggup , Berlebihan , Hide and Seek , dan Shake It Off . Tiga lagu lain dibawakan oleh penyanyi lain, yakni Bilang Saja oleh penyanyi muda berbakat Rafi, Matahariku oleh Mike Mohe...

Titi Rajo Bintang Tiru Kegigihan Agnes Monica

Image
Agnes Monica boleh dibilang adalah seorang musisi yang memiliki banyak bakat. Meski tidak dapat dipungkiri, jumlah haters -nya pun cukup banyak. Meski demikian, Titi Rajo Bintang mengaku, selalu melihat Agnes dari sisi positifnya. "Agnes sekarang tambah maju, luar biasa. Walaupun banyak haters , aku lihat sisi yang positif. Dia punya usaha luar biasa, sampai bisa go international ," Tutur Titi saat ditemui di Balai Sarbini, Jakarta. Drummer solois ini menilai, pelantun “Paralyzed” itu memiliki kemauan yang kuat untuk terus memacu kariernya agar lebih baik lagi. Itulah sisi positif Agnes yang ditiru oleh Titi. "Kalau dibandingkan yang dulu, grafiknya tinggi banget. Dia bikin aku pengin memacu karier lagi," pungkasnya. Agnes Monica saat ini tengah mempromosikan album Bottle Coke yang bekerjasama dengan musisi Timbaland di Amerika Serikat.

Titi Rajo Bintang: Agnes Punya Semangat Berapi-Api

Image
Tak hanya memanjakan penggemarnya dengan hits-hits andalan, kehadiran Agnes Monica di panggung Harmoni SCTV juga menujukkan kelasnya sebagai penyanyi internasional. Agnes begitu enerjik, sehingga ratusan penonton yang hadir seakan dapat merasakan luapan semangat cewek berzodiak Cancer itu di dunia musik. "Dia punya semangat yang berapi-api entah dari mana, dianggap orang nggak mungkin tapi ternyata dia bisa," kata Titi Rajo Bintang yang ikut tampil di bareng Agnes di program Harmoni SCTV, Balai Sarbini, Jakarta Selatan, Jumat (6/12/2013) malam. Semangat Agnes yang begitu kuat menjadi salahsatu kunci cewek berusia 27 tahun ini menapaki karier internasional. Sejak awal 2011, ia dikontrak oleh label rekaman Sony/ATV Music yang banyak melahirkan penyanyi kelas dunia. Perkembangan karier Agnes ini bikin Titi terpukau. "Agnes sekarang tambah maju, luar biasa. Walaupun banyak haters , aku lihat sisi yang positif. Dia punya usaha luar biasa sampai bisa go internation...

Ini Dia Sahabat `Gila` Agnes Monica

Image
Agnes Monica sukses membius ratusan penonton dalam program Harmoni SCTV 'My Agnes Mo' di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (6/12/2013) malam. Selain menyanyikan hits-hits andalannya, cewek berusia 27 tahun itu juga turut mengundang beberapa musisi lain ke atas panggung. Nah, ada salahsatu musisi wanita yang disebut Agnes sebagai sahabat 'gila' sejak dulu. Siapa dia? Musisi wanita yang dimaksud ialah Titi Rajo Bintang. Mantan istri Aksan Sjuman itu berkolaborasi dengan Agnes di nomor lagu Paralyzed . Agnes bernyanyi, sementara Titi menabuh drum. "Titi ini sahabat gila aku dari dulu, serius lho," beritahu Agnes di hadapan penonton. Di sisi lain, Titi amat girang bisa tampil bareng Agnes. "Hari ini aku sangat senang dan bangga karena bisa duet sama agnes. Sebenarnya dari dulu sudah bicarakan dan jadwal belum pas. Hari ini kebetulan pas, konsep juga berbeda, Agnes sempat main drum juga, aku senang banget," timpal Titi usai acara. Titi mengaku, tak ...